Rabu tanggal 10 Februari 2021. Hari ini merupakan hari ke-2 untuk Dekan FTIK (Dr. Zulfani Sesmiarni, M.Pd) dan Tim melanjutkan kegiatan sosialisasi ke sekolah-sekolah yang berada di Kabupaten Tanah Datar. Sekolah pertama dikunjungi hari kedua ini adalah SMKN 1 Batipuh, Tanah Datar. Tim disambut baik dan antusias oleh siswa dan pihak sekolah.Read More
Komentar Terbaru