Senin, 23 Agustus 2021 FTIK mengadakan rapat persiapan semester ganjil 2021/2022. Kegiatan dilakukan secara daring melalui aplikasi Zoom Meeting dan dihadiri oleh 118 orang peserta. Peserta terdiri dari dosen tetap dan tidak tetap FTIK serta seluruh pengelola FTIK mulai dari Dekan, Wakil Dekan, Kabag, Kasubag, Ka.Prodi, Sekretaris Prodi, dan Staf FTIK. Kegiatan ini juga dihadiri...Read More
Senin, 23 Agustus 2021. Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan kembali mengadakan kegiatan Orientasi Akademik bagi Mahasiswa Program Profesi Guru (PPG) PAI dan Madrasah Dalam Jabatan (Daljab) Tahap II. Tepat sehari sebelumnya, Minggu 22 Agustus 2021, Pukul 19.00 WIB seluruh peserta dan panitia PPG FTIK IAIN Bukittinggi sebelumnya juga telah mengikuti kegiatan persiapan pembelajaran PPG dan teknis...Read More
Komentar Terbaru