Bukittinggi, 3 September 2024 — Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi sukses menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) bertema “Menyusun Video Sumber Belajar dan Pembelajaran.” Acara ini ditujukan bagi peserta Program Pendidikan Guru (PPG) Tahap 1 Tahun 2024 dan dihadiri oleh peserta dari pendanaan Kabupaten Lima Puluh Kota. Kegiatan dibuka secara...Read More
Komentar Terbaru