ftik@uinbukittinggi.ac.id +62 857-6566-0001

Dosen IAIN Bukittinggi Pelopori Kegiatan GM3 untuk Guru Madrasah

Sebagai upaya  mengasah keterampilan para guru madrasah menulis artikel ilmiah, Dosen Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) , H. Irwandi Nashir, pelopori gerakan dengan nama  Guru Membaca, Guru Mengajar, dan Guru Menulis yang disingkat GM3. Sebagai tahap awal, kegiatan ini dimulai dengan memberikan Pelatihan Menulis Artikel Karya Ilmiah untuk para guru  MTsN dan MAN di Kabupaten Lima Puluh Kota, Minggu, 28/2/’21.  Gerakan GM3 ini menggandeng Komunitas Penggiat Literasi Kabupaten Lima Puluh Kota yang langsung dibina oleh Kementerian Agama Kabupaten Lima Puluh Kota.

Menurut Irwandi Nashir, kegiatan GM3 ini dilatarbelakangi fakta bahwa menulis artikel ilmiah masih menjadi momok bagi sebahagian besar guru. “Padahal persoalan ini dapat diatasi dengan memberikan pelatihan dan pendampingan berkelanjutan untuk guru dalam menghasilkan karya tulis”, jelasnya.

Dikatakannya, untuk menulis  hanya perlu pembiasaan dan manajemen diri, sebab guru telah punya modal intelektual dan   pengalaman mengajar. Bahkan, dari pengalaman mengajar itu, guru bisa menemukan masalah dan mencari  solusinya. Kegiatan menemukan masalah dan mencari solusi sesungguhnya adalah kegiatan penelitian itu sendiri. “Guru mesti menggeser paradigma dari guru sebagai pengajar ke guru sebagai peneliti”, jelasnya.

Dijelaskannya,  guru sebagai peneliti sejak awal perencanaan mengajar telah punya sebuah kesadaran bahwa ia ke kelas bukan sekedar mengajar, tetapi sekaligus meneliti. Metode dan siklus mengajar  yang dituliskan  di rencana pembelajaran itu benar-benar diimplementasikan. Guru peneliti juga mengobservasi kegiatan siswa di dalam kelas, mengevaluasi respon siswa,  dan melakukan refleksi setelah menerapkan metode mengajar yang direncakan sebelumnya. Jadi sambil menyelam, minum air. Tugas mengajar tetap dilaksanakan dan pada saat yang sama aktivitas meneliti juga bisa dilakukan.  “Menumbuhkan kesadaran sebagai guru peneliti itu yang penting. Kalau kesadaran seperti ini kuat, maka membuat penelitian tindakan kelas bukan sesuatu yang berat bagi guru”, jelasnya.

(Sumber : iainbukittinggi.ac.id)

Leave a Reply

daftar situs terpercaya slot server thailand https://luminosacare.com/wp-content/uploads/ deposit 25 bonus 25 slot deposit pulsa xl pkv games pkv games domino99 slot deposit indosat domino99 dominoqq akun pro filipina akun pro jepang akun pro lebanon akun pro monaco akun pro taiwan pkv games bandarqq pkv games pkv games pkv games dominoqq slot dana 5000 deposit 25 bonus 25 depo 20 bonus 20 pkv games pkv games dominoqq pkv games pkv games dominoqq bandarqq pkv games bandarqq dominoqq dominoqq bandarqq pkv dominoqq bandarqq pkv pkv games pkv games bandarqq pkv pkv games slot deposit pulsa pkv games qq online qq dominoqq pkv games bandarqq pkv games qq pkv games pkv games bandarqq pokerqq pkv games bandarqq dominoqq pkv games dominoqq bandarqq pkv games dominoqq bandarqq Depo 25 Bonus 25 bocoran slot dominoqq pola slot dominoqq pkv games dominoqq