FTIK Mulai Laksanakan Ujian Munaqasyah S1 dan S2 TA.2019/2020

Kamis, 07 November  2019 Fakultas Tarbiyah dan Ilmu keguruan sudah mulai melaksakan ujian Munaqasyah untuk mahasiswa S1. Kegiatan ini diikuti oleh 229 Mahasiswa yang  terdiri dari mahasiswa S1  sebanyak 184 orang dan mahasiswa  S2 sebanyak 15 orang. Kegiatan ini akan di laksakan dalam rentang waktu mulai dari Tanggal 07 November s/d 19 November  2019. Mahasiswa yang akan melaksanakan ujian Munaqasyah kali ini adalah Mahasiswa yang akan mengikuti Wisuda Ke-11 IAIN Bukittinggi pada Tanggal 12 Desember 2019 nantinya.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *