Jum’at 10 September 2021, Pusat Kajian Uji Kompetensi Microsoft Office Program Studi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer mengadakan pembekalan untuk Uji Kompetensi Microsoft Office secara daring. Pembekalan ini akan dilaksanakan selama 2 (dua) hari, dengan materi Microsoft Word, Microsoft Excel dan Microsoft Power Point. Pembekalan diberikan oleh Bapak Riri Okra, M.Kom, Ketua Prodi Pendidikan Teknik...Read More
Jumat, 27 Agustus 2021 telah dilaksanakan rapat dosen pada program studi Bimbingan dan Konseling dengan topik “Evaluasi Perkuliahan Semester Genap Tahun Akademik 2020/2021 dan Persiapan Perkuliahan Semester Ganjil Tahun Akademik 2021/20212 oleh ketua Program Studi Bimbingan dan Konseling ibu Alfi Rahmi, M.Pd. Dalam kesempatan ini, rapat dihadiri oleh dosen-dosen program studi bimbingan dan konseling meliputi...Read More
Mahasiswa prodi Pendidikan Bahasa Inggris Institut Agama Islam Negeri (IAIN) kembali mengukir prestasi, kali ini Luthfi Azhaar Driane mahasiswi semester 5 meraih Jura I pada lomba Pidato Bahasa Inggris yang diadakan oleh PT Indonesia Asahan Aluminium (INALUM) yang merupakan salah satu perusahaan BUMN pertama dan terbesar Indonesia yang bergerak dibidang peleburan Aluminium. Kejuraan tersebut, diraih...Read More
Senin, 23 Agustus 2021 bertempat diruang Program Studi Bimbingan dan Konseling berlangsung acara penyerahan kenang-kenangan dari Alumni Program Studi BK yang wisuda Angkatan XVI Tahun 2021. Kegiatan ini diserahkan langsung oleh perwakilan Alumni yang diketuai oleh Herman Saputra, S.Pd. Adapun kenang-kenangan yang diberikan berupa Lemari untuk Prodi BK. Kontribusi alumni menjadi bagian penting dalam peningkatan...Read More
Jum’at, 16 Juli 2021. Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan mulai melaksanakan ujian Munaqasyah Tahp 2 tahun 2021. Kegiatan ini masih dilaksanakan secara daring karena masih berada pada kondisi pandemi cobid-19. Prodi yang pertama kali melaksanakan ujian adalah prodi S2 Pendidikan Agama Islam dengan jumlah peserta ujian sebanyak kurang lebih 18 orang. Pelaksanaan ujian secara keseluruhan...Read More
Minggu, 11 Juli 2021 HMPS PBI IAIN Bukittinggi mengadakan Kegiatan Webinar Nasional 2021 dengan tema “Membangun Karakter Penuh Tanggung Jawab Dan Berdedikasi Tinggi Dengan Manajemen Waktu”, yang dimulai pukul 08.00 – selesai. Seminar ini bertujuan untuk memberikan tips dalam memanajemen waktu bagi semua kalangan dan mendorong untuk dapat menjadi pribadi yang penuh tanggung jawab serta...Read More
Kebijakan mengenai evaluasi Visi, Misi, Tujuan dan Strategi Prodi S2 PAI yang dituangkan dalam SK Dekan FTIK IAIN Bukittinggi Nomor: 1895.1/In.26.1/HK.00.5/06/2021 disosialisasikan dalam Rapat antara Dekan dan Prodi. Rapat ini dilaksanakan pada tanggal 12 Juli 2021 yang dihadiri oleh Dekan, Wakil Dekan 1,2 dan 3, Kabag, Gugus Kendali Mutu Prodi, Ketua Prodi serta Staf Prodi...Read More
Komentar Terbaru