Sabtu, 04 Desember 2021. Sebanyak 237 mahasiswa PPG LPTK IAIN Bukittinggi mengikuti ujian pengetahuan di TUK yang telah ditunjuk oleh panitia nasional. Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu dan Minggu tanggal 04 Desember s/d 05 Desember 2021. Kegiatan UP ini diikuti oleh 78 orang peserta retaker yang belum lulus di tahap 1 dan selebihnya adalah peserta...Read More
Jumat, 3 Desember 2021, Salah satu bentuk Tri darma Perguruan Tinggi Dosen Program Studi Bimbingan dan Konseling dengan melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di Panti Asuhan Hanifa III Kampuang Gaduik. Pengabdian ini dengan memberikan materi BIJAK BERLITERASI MEDIA SOSIAL. Materi sangat dibutuhkan oleh anak panti dan atas saran dari Pengurus panti, mengingat maraknya penggunaan media...Read More
Jumat,26 November 2021 bertempat di Panti Asuhan Hanifa III Kampung, telah ditandatangani kesepakatan kerjasama dengan antara program Studi Bimbingan dan Konseling dengan Panti Asuhan Hanifa. Kerjasama ini merupakan Perpanjangan kerjasama sebelumnya yang telah habis masa berlakunya. Adapun program kerjasama yang termuat dalam Memorandum Of Understanding (MoU) meliputi Kegiatan Praktek kerja lapangan, Pelatihan dibidang Teknologi informasi...Read More
Sabtu, 13/11/2021- Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah Datuak Marajo menilai kegiatan MTQ Nasional ke XXXIX Tingkat Propinsi Sumatera Barat di Kota padangpanjang sangat luar biasa. Sebuah kebahagian tersendiri juga dirasakan langsung seorang warga kota Padangpanjang sekaligus Mahasiswa Program Studi S3 PAI FTIK IAIN Bukittinggi Ibu LAINAH, S.Ag.M.PdI. Lainah mengatakan bahwa acara MTQ kali ini sangat luar...Read More
Senin/22/11/2021- Mahasiswa Program Studi S3 PAI FTIK IAIN Bukittinggi Bapak H. Abdul Aziz menjadi narasumber dalam acara seminar kewirausahaan yang diikuti 115 orang peserta ,calon pensiun dari diknas pemko Bukittinggi ,di aula pemko Bukittinggi . Dalam acara tersebut turut hadir Wako Bukittinggi yang diwakili oleh Kepala Dinas Pendidikan Bapak H. Melfi Abra, Bapak Andre Azis,...Read More
Kamis, 2 Desember 2021. Dekan, Wakil Dekan 1, 2 dan 3 serta Kabag FTIK diberikan kesempatan untuk mempresentasikan hasil capaian kinerja pada tahun 2021. Pada kesempatan ini Dekan dan jajaran menyampaikan beberapa hal diantaranya adalah Capaian Perjanjian kinerja dosen FTIK dengan Rektor dan Relaisasi Anggaran 2021. Masih ada beberapa target perjanjian kinerja yang belum tercapai...Read More
Kamis, 02 Desember 2021. Pimpinan FTIK mulai dari Dekan, Wakil Dekan serta Kabag TU FTIK Rabu, 01 Desember 2021 mengikuti kegiatan workshop Evaluasi Kinerja IAIN Bukittinggi 2021 . Kegiatan ini dilaksanakan mulai dari Rabu 01 Desember s/d Jum’at 03 Desember 2021 yang di adakan di Hotel Grand Royal Denai Bukittinggi. Hadir sebagai narasumber dalam kegiatan...Read More
Selasa, 30 November 2021. Dua berita membanggakan menghiasi Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan. Pasalnya setelah berita membanggakan dari kontingen OASE, terdapat satu berita membanggakan lainnya yakni keberhasilan Dema Fakultas menjadi Juara Umum pada Pekan Kreativitas Mahasiswa (PKM) yang diadakan Institut. Selasa, 30 November Dekanat FTIK menyambut kedatangan Dema Fakultas dengan sejumlah Piala yang dipamerkan di...Read More
Selasa, 30 November 2021. Dekanat Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan menyambut kehadiran 4 orang finalis pada OASE I PTKI se-Indonesia tahun 2021 yang diadakan di Kampus UIN Ar-Raniry Banda Aceh. Kegiatan ini dibuka langsung oleh Wakil Dekan 3 bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama Dr. Supratman Zakir, M.Pd.,M.Kom yang juga ikut mengantarkan mahasiswa tersebut ke Banda Aceh....Read More
Minggu, 28 November 2021. Menindak lanjuti kegiatan UKIN yang akan segera dilaksanakan, LPTK IAIN Bukittinggi mengadakan Breafing Penguji Ukin tahap ke dua dengan narasumber Alfath Yanuarto. Kegiatan ini dilaksanakan di Grand Royal Hotel Bukittinggi yang dihadiri oleh 70 orang peserta yang terdiri dari Dosen, Guru dan Panitia. Dalam acara ini, Dr. Arifmiboy selaku Ketua Prodi...Read More
Komentar Terbaru