Jumat, 4 November 2022 Program studi S2 Tadris Bahasa Inggris dan S1 Pendidikan Bahasa Inggris Fakultas Trabiyah dan Ilmu Keguruan UIN Sjech M Djamil Djambek Bukittinggi melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat di SDN 08 Kubang Duo Koto Panjang, Kec. Canduang, Kab. Agam. Kegiatan ini dilaksanakan dengan melibatkan dosen-dosen Bahasa Inggris di kedua Prodi serta mahasiswa....Read More
Senin, 31 oktober 2022, Prodi S2 Tadris Bahasa Inggris FTIK melaksanakan kegiatan rutin dalam proses penjaminan mutu prodi yaitu Audit Mutu Internal (AMI) untuk kegiatan prodi S2 TBI di semester genap 2021/2022. Kegiatan AMI ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengevaluasi serta memberikan input terhadap berbagai kegiatan prodi S2 TBI yang telah dilaksanakan selama kurun waktu...Read More
Program studi S2 Tadris Bahasa Inggris melaksanakan Studium Generale dengan tema “Writing and Publishing Article in International Journal”. Studium generale ini diikuti oleh dosen dan mahasiswa S2 Tadris Bahasa Inggris, Pendidikan Bahasa Inggris (S1) serta peserta umum dari berbagai universitas di Indonesia, seperti UIN Banten, UINSU, dl. Studium generale yang diadakan pada tanggal 24 Oktober...Read More
Jumat 2 September 2022 diruangan Sinema gedung O. Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan UIN Bukittinggi mengadakan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan untuk mahasiswa S2 dan S3. Hadir membuka dalam kegiatan ini adalah Bapak Warek 3 Dr. Miswardi, M.Hum. Dekan, Wakil Dekan 1, 2 dan 3 serta Kabag TU, Ketua Prodi S3 PAI, S2 PAI dan...Read More
Jumat 2 september 2022 prodi S2 TBI melaksanakan orientasi mahasiswa baru yang dilaksanakan di Gedung FTIK. Pada kesempatan ini, hadir 9 orang mahasiswa baru program studi S2 tadris Bahasa inggris yang sebelumnya telah dinyatakan lulus melalui SK Rektor. Acara ini diawali dengan pembukaan yang dihadiri oleh Dekan FTIK beserta seluruh wakil Dekan FTIK dan dibuka...Read More
Rabu/ 24 Agustus 2022 UIN Sjech M Djamil Djambek Bukittinggi mengeluarkan pengumuman terkait kelulusan calon mahasiswa pasca sarjana UIN SMDD Bukittinggi. Sebanyak 188 calon mahasiswa baru di jenjang Pendidikan Magister dan Doktoral dinyatakan lulus seleksi ujian masuk mandiri jalur pasca sarjana. Berdasarkan SK Rektor UIN SMDD Bukittinggi no 354/In.26/HK.00.5/08/2022 dinyatakan sebanyak 9 orang calon mahasiswa...Read More
Bukittinggi. Hari ini, Kamis 18 Agustus 2022, Calon Mahasiswa Baru Prodi S2 TBI sedang mengikuti Ujian Tes Potensi Akademik yang merupakan bagian dari UM-Pascasarjana UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi di Aula Gedung O/Theatre FTIK. Calon mahasiswa baru yang mengikuti ujian TPA hari ini berjumlah 9 orang yang diawasi oleh Tim Pengawas UM-Pascasarjana diantaranya, Ibu...Read More
Bukittinggi. Tes wawancara merupakan ujian terakhir calon mahasiswa baru pascasarjana UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi yang dilaksanakan pada hari Jumat 19 Agustus 2022 di Gedung N. Semua camaba Prodi S2 TBI yang berjumlah 9 orang juga mengikuti tes wawancara dengan lancar. Pada tes wawancara ini, panitia memberikan amanah kepada Ibu Dr. Melyann Melani, SS,...Read More
Bukittinggi. Prodi S2 TBI telah melaksanakan ATL AMI Ganjil Tahun Akademik 2021/2022 di Prodi S2 TBI pada hari Kamis, 11 Agustus 2022. Kegiatan ini merupakan kegiatan ATL pertama kali bagi Prodi S2 TBI karena merupakan salah satu dari tiga prodi baru di FTIK UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi yang mulai beroperasi pada semester ganjil...Read More
Dr. Absharini Kardena, M,Pd dan Dr. Veni Roza, M.Pd yang merupakan dosen Pendidikan Bahasa Inggris UIN Sjech M Djamil Djambek Bukittinggi berpartisipasi secara aktif sebagai presenter pada konferensi Internasional, ASIATEFL Conference. Acara yang digelar pada tanggal 5-7 Agustus 2022 itu dilaksanakan secara hybrid conference. Presenter dan partisipan konferensi dapat mengikuti acara secara online via zoom...Read More
Komentar Terbaru